Thursday, 5 July 2012

Penemu Emoticon :-)




Emoticon adalah sebuah ekspresi tekstual mewakili wajah penulis suasana hati atau ekspresi wajah. Dalam forum web , instant messenger dan game online , teks emoticon sering otomatis diganti dengan gambar yang sesuai kecil, yang kemudian disebut juga emoticon. (Wikipedia)


Banyak orang saling mengklaim siapa penemu emoticon ini, tapi yang disebut-sebut sebagai penemu emoticon adalah Scott Fahlman. Dia orang pertama yang menggunakan emoticon ASCII, ":-)" dan ":-(".

Scott Elliott Fahlman, lahir di Medina, Ohio, US, 21 Maret 1948. Dia adalah Pakar Komputer di Carnegie Mellon University.

 

Sejarahnya dia mengirim pesan ke message board Carnegie Mellon University tanggal 19 September 1982. Dia mau kasih liat kalau dia sudah nemuin simbol untuk membedakan pesan bercanda dan serius. Tapi, tanggal 10 September 2002, pesan ini hilang. Tapi akhirnya ditemukan oleh Jeff Baird (waktunya tidak disebutkan kapan).

Berikut isi pesan tersebut :
Quote:19-Sep-82 11:44 Scott E Fahlman :-)From: Scott E Fahlman

I propose that the following character sequence for joke markers: :-)

Read it sideways. Actually, it is probably more economical to markthings that are NOT jokes, given current trends. For this, use :-(

Sampai akhirnya kini masih digunakan dan terus dikembangkan dengan gambar berformat "gif". Meskipun sepele, tapi bermanfaat.











Related Posts:

  • 4 Modus Cowok Untuk Mendekati Cewek di Jejaring Sosial Saat ini banyak cara yang bisa digunakan cowok untuk mendekati cewek yang dia sukai. Berbeda dengan zaman duluketika orang masih tidak ngeh dengan apa itu internet. Dulu, cowok dan cewek yang taksir-taksiran bias… Read More
  • Mesin Waktu Menurut Islam CAPSULE - Konsep kehidupan di dunia ini, mengikat makhluk di dalamnya untuk tunduk pada ruang dan waktu. Namun di dalam kitab suci Al Qur’an yang banyak mengandung keajaiban, kita dapat melihat banyak kisah yang mengambil… Read More
  • 5 Mitos Besar Tentang Ponsel Android CAPSULE - Sering hang, banyak virus, sulit dioperasikan, merupakan salah hal yang ditakuti para calon pengguna Android. Apakah ketakutan itu fakta, atau sekadar mitos belaka? Pertumbuhan Android bukan tanpa tantangan.… Read More
  • Cara Menginstal BBM di PC / Leptop | TERBARU CAPSULE - Kali ini saya akan membahas cara menginstal BBM atau yang kita kenal Black Berry Mesangger di Leptop ata PC, tutorial ini saya ambil dari blog sebelah dan saya telah mencobanya dan 100% bekerja. Langsung aja ta… Read More
  • BBM3 | Aplikasi 2 BBM di 1 HP "KhususAndroid" CAPSULE -  Pernahkan anda mendengar atau melihat dalam 1 handphone terdapat 2 BBM, dan keduanya berfungsi dengan baik ? Mungkin ada yang pernah dengar da nada jga yang belum pernah dengar. Jika anda belum dengar… Read More

1 comment:

Terimakasih Telah Berkunjung
Tinggalkanlah Sedikit Pesan Sebagai Referensi